Ketika anda ingin membuat sebuah website atau situsweb, anda akan dihadapkan dengan pilihan server lokal atau US? Apa perbedaan antara server Lokal dan US?
Berikut ini akan saya jelaskan secara garis besar tentang perbedaan server lokal dan US. baik itu kelebihan dan kekurangannya.
Saya mulai dari server lokal atau yang sering di sebut dengan IIX (Indonesia Internet Exchange). Secara market yang ingin anda bidik tentu saja sangat disarankan memilih server IIX.
Tetapi dari penjelasan dibawah ini, anda bisa menyimpulkan sendiri mau pilih yang mana? IIX atau US?
Berikut kelebihan dan kekurangan Server lokal (IIX)
Dari segi akses akan lebih cepat dibandingkan US.
Karena anda berada di Indonesia, menggunakan bahasa Indonesia dan marketpun juga lokal. Maka akan lebih baik untuk persaingan lokal.Jadi beda lagi jika market anda diluar Indonesia.
Pemahaman mudahnya begini…
Karena data center ada di indonesia jadi akan memudahkan pengunjung yang sebagian besar ada di indonesia untuk mengakses website anda dengan cepat. dan akses di luar Indonesia akan lebih lambat
Keuntungan dan Kekurangan Server US
Pada umumnya server US mudah diakses dari mana saja, namum akan lebih lambat diakses dari Indonesia karena data center tidak di Indonesia dan juga tergantung dengan bandwidth International akses internet.
Server US ini cocok buat anda yang membidik pengunjung dari mana saja, terutama di luar Indonesia.
Dari segi ranking sangat baik untuk mesin pencari terkemuka.
Demikian teman-teman pemahaman sederhana saya dan mudah-mudahan cukup jelas perbedaan antar server lokal IIX dan US.
Selebihnya silahkan ditambahkan saja di kolom komentar untuk melengkapi artikel kali ini.


Salam kenal mas. Kunjungan prtama nich. Klo sy pilih lokal mas. Cinta produk bangsa sendiri. Mhn saran untuk kemajuan blog sy yg baru 1 bulan. Trims . http://udinhamd.blogspot.com
Lokal aja dh…tp yg artikel engliSh pake US
:sip:ea ea ea e e e tnyt pertamix toh
kalo pendapat saya pribadi, tetap lebih baik menggunakan server US, karena walaupun konten dan target kita adalah lokal, tetap akan banyak visitor dari luar negeri (orang Indonesia yang tinggal di luar negeri). sedangkan server IIX sangat lambat bila diakses dari luar negeri
sy pake server US, masalah lambat, ya resiko tapi tergantung juga sama koneksi khan …
kebetulan saya pakai server us nih. karena waktu itu ada masalah dengan server lokal saya.
ke berapax nih wkwkwkwk..
saya pake server belanda mas :ngakak:
jd kesimpulannnya pake dua-duanya. wong targetnya ada di dua-duanya….yah…
@fadly muin, wah.. hebat betul
@Bundapreneur, seeetttttttttttt daaaaaaaaaahhhhhhhhhhhhh :benjol::hmmm:
@Bundapreneur, kirain yang bule bun:hihi:
@mashengky.com, baik meneeR
@hpnugroho.com, betul….bandwidth international akses internet pengaruh juga
kalau saya sementara ini pake yang lokal, :sip:
berhubung target lokal saya pilih yang IIX saja deh…
nanti kalo mau go international pilih yang US…
:hihi::hihi:
@mashengky.com, apanya yg hebatmas… ?
@hersu, good
@Triagung.com, cewek2 lokal juga oke mas:hihi:
@IwanKus, kapan mas mau go International?
@fadly muin, ambil dimana mas?
@jimmy, dari segi target rangking mesin pencari terkemuka US lebih unggul
@Udin Hamd, sebenernya bukan karena cinta produk bangsa sendiri mas, karena pertimbangan kelebihan dan kekurangna server yang digunakan
Informasi yang menarik … saya pke server apa ya?!:puyeng:
Wahh,,makasih nif infonya mas Candra,,,Dulu sempat kebingungan juga tuh waktu mau milih hosting..setalah tanya2 CS nya,,sama juga sama penjelasan mas Candra,,,hehhee
Salam Kenal…
@Sumber Insirasimu, salam kenal juga mas
yang penting isi kontent blognya bagus :melet:
hhehhe, saya sih pake free hosting mas
@Udin Hamd, boleh ikutan kasih saran ya mas udin….
kalo bisa sih pake wordpress aja, soalnya saya ga bisa kasih komen di blogspot :wadoo:
Salam Kreatif,
Octa Dwinanda
waktu pertama kali hosting, ga kepikiran pake IIX atau US mas.
Blog saya kayaknya pake yang US… blog saya terasa lambat ga ya mas ?
Salam Kreatif,
Octa Dwinanda
mang kenyataannya Server US leih lambat di load dari Indonesia. Udahlah, ga usah anyak pikir, pakai server lokal aja..
Sementara masih lokal nih
@Wawan Purnama, emang kenyataannya yang lokal banyak yang cakep2:hihi:
@online-business-story.com, tergantung koneksi juga kok mas, saya sih gak ada masalah buka blog mas octa
@tetenw(blog sehat), lokal gimana maksudnya mas?
@bhogey, ente kan pake blogspot.
@candradot.com, apalagi yang blasteran :ngakak:
@online-business-story.com, mas wawan sukanya yang lokal mas:ngakak:
@candradot.com, maaf salah ya mas. Eih mas, saran anda lewat email balasan sudah saya lakukan. Langsung dah pindah rumah di http://udinhamd.wordpress.com. Terimakasih. Saya tunggu saran di rmh yg baru.
@online-business-story.com, maaf mas octa. Tadi salah pencet tombol di candradot. Reply tadi untuk Anda. Trims. Mohon saran di rumah baru http://udinhamd.wordpress.com. Segera meluncur ke rumah anda. Trims
Beberapa hari yang lalu, salah satu teman blogger yang make hosting di US malah kena suspend tanpa tahu sebab. Ada beberapa artikel di blognya yang hilang. Lantas mengkomunikasikan masalahnya dengan pihak penyedia hosting di US juga agak repot. Baru dua hari setelah itu blognya aktif kembali.
Lalu, kalo hosting di lokal, ada keluhan servernya sering down. Mungkin itu sementara pengetahuan saya soal ini, Mas…:mlorok:
@Khery Sudeska, untuk hosting lokal sangat disarankan membeli dari rekomendasi mas
selama ini saya masih baik-baik aja pke hosting lokal, tapi emang musti pinter milih hosting yang bertanggung jawab juga..
Perasaan saya pernah baca artikel yang sama dengan ini (isinya juga sama persis). Nggak tau yang mana sumber aslinya :puyeng:
@iskandaria, coba anda pikir, kalo saya menulis salah, apa saya malah nggak menjerumuskan anda?
jadi tidak bisa dirubah mas
banyak buku2 yang membahas sama.
silahkan cari di gramedia
@adin, disarankan memilih hosting yang direkomendasikan dan banyak orang yang sudah menggunakan
Kebetulan saya pake Hosgator Mas, emang lebih agak dekat ama search engine. Selama ini masih aman2 aja ga seperti yg di katakan teman2, mungkin mas benar beli nya harus sesuai rekomendasi…
Skarang udah kembali ke jalur 400 ribuan Alexa Ranknya mas
@dafiDRiau, emang punya mas sebelumnya berapa?
ohhhhhh gitu…untung saya pilih yang lokal….:sip::hihi:
@Khalid Abdullah, :hihi::hihi::ngudut:
pake yang lokal, tapi mahal:hiks: