Ini yang saya suka, sebuah pertanyaan masuk ke email saya mengenai blog content. Dan karena saya pakai wordpress tentu saja blog content wordpress ya…
Catatan Blog content kali ini adalah mengenai plugins dan widgets wordpress apa saja yang saya pakai.
Pada dasarnya content sebuah blog atau situs pribadi sama saja. Isinya pun ya itu-itu saja dan tidak ada yang istimewa yang terdapat di candradot.com.
Satu persatu sudah pernah saya bahas. Tapi untuk memudahkan teman-teman yang baru saja membuat sebuah blog berbasis wordpress, maka saya jadikan satu apa saja yang mau teman-teman contek dari saya.
Monggo… silahkan,
Perbedaan WordPress.org dan WordPress.com
Pengertian Disk Space dan Bandwidth
Berapa Besar Disk Space dan Bandwidth untuk Blogger Pemula
Berapa Biaya yang diperlukan Untuk membeli Sebuah Domain dan Hosting
Artikel-artikel di atas adalah pengetahuan dasar yang diperlukan untuk teman2 yang baru mengenal blog.
Untuk set up sebuah domain tidak saya bahas di blog saya, karena sudah dibahas di cafebisnis.
Berikutnya apa saja yang harus anda lakukan setelah dot com?
Cara Aktivasi Spam Akismet
Spam akismet adalah wajib hukumnnya, agar anda terbebas dari tindakan spamPlugin WordPress Thread Comments
Tutorial 1
Tutorial 2
Ini adalah plugins yang berguna agar anda bisa menjawab komentar langsung di bawah komentar asli.4 Macam Yahoo Messenger Online Status
Media penting bagi anda untuk berkomunikasi dengan pengunjung blog anda melalui IM.Plugin Top Commentators
Sebuah plugin yang berguna untuk memberikan penghargaan bagi pengunjung blog anda yang telah berkomentar.Plugin Share on facebook
Anda bisa share tulisan anda melalui akun facebok anda.Cara Membuat Contact Me Form dengan Gratis
Melaui Tutorial ini, pengunjung blog tetap bisa menghubungi anda jika anda tidak sedang online.
Saya rasa itu dulu plugins dan widgets yang banyak dicari. Untuk plugins yang aneh-aneh saya bahas dilain kesempatan aja ya. Ok Bos… Ciaooo….
Hari Minggu mau Jalan-jalan nih….
ciyehh.. mantep nih.. makin berkarakter blognya
:sip:artikel yang bermanfaat lagi mas
wau… satu lagi tutorial wp timbul…
wah! kebetulan nih, kemarin barusan bikin blog berbasis wp,masih gratis sih:melet: kayaknya disini bisa jadi rujukan ok deh:sip:
@mashengky.com, ah bisa aja deh mas
@tetenw(blog sehat), :ngudut::ngudut:
@pasutrisatu, rujukan dari mana mas:hihi:
saya tunggu plugins aneh2-nya nih…
:hehe::hehe:
@rudy azhar, he3x…bikin tertarik?…
:sikut::sikut:
:hihi:tambah mantaps aja nich artikelnya:sip:menambah wawasan saya, thanks ya mas candra atas sharingnya selama ini, sukses selalu:sip:
lengkap gini… mau berkomentar apa coba?? :sip:
@heru, sukses juga mas heru
@T. Wahyudi, itu udah komen hehehe
@IwanKus, kan udah ada beberapa yang dibahas mas:hihi:
@rudy azhar, :hihi::hihi:iya mas WP
Makasih info pluginnya mas, bisa untuk melengkapi plungin wp saya nie :sip:
@candradot.com, iya dink…
:hihi::hihi:
hmmm. proyek saya yang baru bakal pake wordpress:hihi:
Kupas habis pokoknya… masih ada yang belum tuh Mas… apa hayo ?:sip:
Apa kabar mas chandra ?..hehe..sekali-kali spam comment…
Tutorial yang menarik, sudah ta baca lho :sip:
@candradot.com, bos… pulsadana itu pake wordpress yah. Cara supaya ga bisa diklik kanan gimana?
@Ricky, baik2 mas Rodky, Pa kabar juga..
@Winarno, hahahaha… apa yaa
@bhogey, :sip::sip:
@turisuna, sama2 mas
@arief maulana, iya mas WordPress. sek ya tak liat, aku lupa namanya hahahha….
Walau saya sudah pake wordpress:sip:penjelasan ini tetap menarik untuk diikuti.
Btw, dengan hormat, melanjutkan pertanyaan saya yang Mas tanggapi di blog Mas IwanKus dan masih bersangkut paut dengan posting ini:
1. Tutorial WP Cafe Bisnis (CB) itu lengkap dan detail nggak?
2. Ada juga nggak tutorial ekspor blog dari BS ke WP di CB?
3. Kalo sudah pindah ke WP, bagaimana pengaruhnya terhadap PR dan permalink yang sudah ada di blog lama (BS), apakah berubah?
Salam hangat dari Pekanbaru :sip:
wah, maz,….
thanks nich buat infonya seputar wordpress….
saya sangat suka dengan plugin” yang mas tunjukin itu…
oiya maz, plugin yang manfaatnya buat SEO itu apa ya?…:sip:
@candradot.com, mas rudy tertarik WP nih kayaknya :hihi: dah pindah aja
hehehehe
@sumartono, :hihi:kepincut sama wordpress ya mas
@Khery Sudeska, jawaban dari pertanyaan
1. komplit mas, dari cara membuat hosting gratis sampe bikin web iklan dan bonus skrip jg ada. dan pembahasan bisnis yang proposional..
2. Maksudnya impor begitu?
kalo blogspot ke wordpress sangat mudah mas, karena di wordpress sudah ada tombol export dan import, tinggal ikuti petunjuknya aja.
3. Jika ditelaah dari Kata PageRank artinya adalah sebuah page/ halaman dan berapa banyak page view yang dihasilkan.
konsistensi anda menulis dan optimasi blog anda juga akan menentukan.
saya tidak pernah menemukan kasus yang demikian, kalopun turun PR anda, kurang dari 2 bln pake WP PR saya 2. jawaban no.3 ini mudah2an mas khery paham maksud saya
@ILHAM, mas coba ketik SEO di plugins direktori wordpress. tentu saja urutan pertama
kok Komenku dah 3 hari ga muncul di blog ini..?
Saya sedot yang “Share to FB” Mas
@Wawan Purnama, silahkan mas
Mas… caranya biar ngga bisa klik kanan masih saya tunggu loh! hehehe..
lagi nyari plugin sidebar widget untuk javascript. bagusnya apa ya mas ? saya mo nampilin ppc
Salam Kreatif,
Octa Dwinanda
sharing aja, aku baru dapet blog wp gratis yg lumayan ok
nilai plus:
– bisa javascript :sip:, jadi kita bisa pasang iklan disana spt adsense, kumpulblogger dll
– space 1Gb
– ada community-nya, kayaknya namanya buddypress
– ada plugin feedwordpress, mantap ini, tapi kayaknya kalo mau pake harus bayar, jadi member yg gratisan gak bisa pake plugin ini. aku bisa pake setelah ngerayu-ngrayu adminnya (temen sendiri) he..he..he…
minus:
– sedikit template dan pluginnya nya.
– ada iklannya dibawah/diatas blog kita
kayaknya masih baru, dan dibuat oleh personal bukan perusahaan, aku aja taunya diberitau temen.
alamatnya : http://1dunia.com/
@arief maulana, udah tak kirim ya mas
@online-business-story.com, mas mau yang seperti apa? mau yang slide?
@candradot.com, kirim ke aku juga mas chandra^_^
tengkyu
@Alfred, :hihi::hihi:
@candradot.com, yang slide boleh yang biasa juga boleh… keluarin aja semuanya mas… :hehe:
@online-business-story.com, hahhaha….
sabar mas, soale blm pernah tak tes dan aku juga gak main ppc,
daripada trouble gara2 widgets, ya tho?
udah pernah liat blog yang pake itu mas?
@candradot.com, ga harus ppc sih mas. misalnya untuk nampilin banner alexa, itu kan pake script juga
Plugins aneh-aneh apa tuch ya mas ?:hihi:
@online-business-story.com, lho kalo itu kan mudah mas.
kalo gak salah mas pake max banner ads kan
@Khalid Abdullah, coba deh cek di pulsadana.com,
ada yang menarik gak. coba klik kanan, coba cek di FAQ, cek di daftar harga, semua itu pake plugin mas
@online-business-story.com, kalo pake itu cuma bisa nampilin satu banner aja mas…
kalau banyak yang tampil cuma satu, trus di random…
@candradot.com, berangkat !:nyembah:
@candradot.com, Makasih atas infonya. Segera akan saya pertimbangkan…:sip:
@Khalid Abdullah, :clinguk2:berangkat kemane?
makin mantab aja nih … :sip:
@candradot.com,
mau juga adong … :hihi:
Wedew, WP emang paling top dah :sip:
@SmarterDOS, Yoi mas:hihi:
@hpnugroho.com, :hihi::hihi:bisa aje deeee
ooo…yang biar bisa bales komentar langsung tu pke plugin y? saya kira di setting wp nya..pantesan tak cari2 g ketemu settingannya…
Benar2 sangat Mantap! ilmu di sini. :sip: